Transparent dan Anonymous Squid hampir sama konfiigurasi nya, hanya ada perbedaan sedikit. Jika di transparent kita tidak perlu setting proxy di browser client, tetapi di Anonymous harus di setting terlebih dahulu.
Sebelum konfigurasi Squid, Server harus dijadikan PC Router terlebih dahulu.
Bisa dilihat disini
Jika sudah menjadi PC Router, langsung lanjut ke tahap selanjutnya.
1. Ubah hak akses menjadi Root (#) ketik:
2. Instal squid, ketik:
3. Jika sudah ter-install, setting konfigurasi SQUID. ketik:
4. Cari dan edit kalimat - kalimat di bawah ini dengan menekan CTRL+W
6. Buat file web.txt dan edit dengan perintah:
lalu masukkan web yg ingin di blokir. Contoh:
7. Buat file kata.txt dan edit dengan perintah:
lalu masukkan kata yang ingin di blokir. Contoh:
8. Jika sudah, kemudian ketik perintah:
Jika terdapat error, silahkan periksa kembali squid.conf dan ulangi perintah diatas.
9. Setting rc.local. Buka dengan perintah:
Masukkan script dibawah ini di atas tulisan exit 0:
10. Restart squid dengan perintah:
11. Setting proxy server di browser client yaitu:
SELAMAT MENCOBA
Sebelum konfigurasi Squid, Server harus dijadikan PC Router terlebih dahulu.
Bisa dilihat disini
Jika sudah menjadi PC Router, langsung lanjut ke tahap selanjutnya.
1. Ubah hak akses menjadi Root (#) ketik:
sudo suenter.
2. Instal squid, ketik:
apt-get install squid3enter.
3. Jika sudah ter-install, setting konfigurasi SQUID. ketik:
nano /etc/squid3/squid.confenter.
4. Cari dan edit kalimat - kalimat di bawah ini dengan menekan CTRL+W
http_port 3128 (hapus "transparent" jika ada)5. Masih di squid.conf, cari kalimat:
cache_mem (hapus tanda #)
cache_mgr (hapus tanda #)
visible_hostname localhost (hapus tanda #)
auth_param basic children 5 (hapus tanda #)
auth_param basic realm Squid proxy-caching web server (hapus tanda #)
auth_param basic credentialsttl 2 hours (hapus tanda #)
auth_param basic casesensitive off (hapus tanda #)
acl CONNECT method CONNECTlalu tambahkan script ini dibawah kalimat tersebut.
acl web dstdomain "/etc/squid3/web.txt"kemudian tambahkan script berikut di baris paling bawah dari squid.conf:
acl kata url_regex -i "/etc/squid3/kata.txt"
acl lan src 192.168.56.0/24
http_access deny web
http_access deny kata
http_access allow lan
header_access Allow allow allSimpan dan Keluar
header_access Authorization allow all
header_access WWW-Authenticate allow all
header_access Proxy-Authorization allow all
header_access Proxy-Authenticate allow all
header_access Cache-Control allow all
header_access Content-Encoding allow all
header_access Content-Length allow all
header_access Content-Type allow all
header_access Date allow all
header_access Expires allow all
header_access Host allow all
header_access If-Modified-Since allow all
header_access Last-Modified allow all
header_access Location allow all
header_access Pragma allow all
header_access Accept allow all
header_access Accept-Charset allow all
header_access Accept-Encoding allow all
header_access Accept-Language allow all
header_access Content-Language allow all
header_access Mime-Version allow all
header_access Retry-After allow all
header_access Title allow all
header_access Connection allow all
header_access Proxy-Connection allow all
header_access User-Agent allow all
header_access Cookie allow all
header_access All deny all
6. Buat file web.txt dan edit dengan perintah:
nano /etc/squid3/web.txtEnter
lalu masukkan web yg ingin di blokir. Contoh:
Simpan dan keluar.www.facebook.com
www.twitter.com
www.detik.com
www.kompas.com
7. Buat file kata.txt dan edit dengan perintah:
nano /etc/squid3/kata.txtEnter
lalu masukkan kata yang ingin di blokir. Contoh:
detik
kompas
xxx
porn
8. Jika sudah, kemudian ketik perintah:
squid3 -zenter
Jika terdapat error, silahkan periksa kembali squid.conf dan ulangi perintah diatas.
9. Setting rc.local. Buka dengan perintah:
nano /etc/rc.localenter
Masukkan script dibawah ini di atas tulisan exit 0:
iptables -t nat -A PREROUTING -p tcp --dport 80 -j REDIRECT --to-port 3128Simpan dan Keluar
10. Restart squid dengan perintah:
/etc/init.d/squid3 restartenter
11. Setting proxy server di browser client yaitu:
IP=IP eth1 Server12. Anonymous Squid berhasil dibuat, reboot server bila perlu. Jika squid berhasil maka akan muncul tampilan seperti ini saat membuka web atau kata yang di blokir.
Port=3128
SELAMAT MENCOBA
0 Response to "Blokir situs dengan Anonymous Proxy Squid di Ubuntu"
Post a Comment
Silahkan memberi komentar, komentar anda berarti untuk kami.
Berkomentarlah dengan sopan. :D